Lowongan Kerja di Alfamart Bulan Agustus 2011 - Sukoharjo, Yogyakarta dan Klaten

WALK IN INTERVIEW (LAMARAN DATANG LANGSUNG)

Inovasi untuk memuaskan konsumen dan menciptakan loyalitas konsumen telah mengantarkan Alfamart di urutan ke-1 sebagai ritel terbaik di Indonesia sebagai tempat belanja kebutuhan pokok sehari-hari. Pada saat ini Alfamart membutuhkan beberapa tenaga profesional yang ulet dan tangguh untuk posisi:
  1. KASIR (KSR)
  2. PRAMUNIAGA (PRM)
  3. MERCHANDISER ( MD )
  4. ASISTEN KEPALA TOKO ( AKT )
  5. DRIVER (DRV)
  6. MAINTENANCE (MTC)
  7. MEMBER RELATION OFFICER (MRO)
  8. IT HELP DESK ( IT-HD )
  9. IT STORE SUPPORT (IT-SS)
Persyaratan Khusus :
  • Pria (2,3,4,5,6,7,9), Wanita berpenampilan menarik (1,3,4,8)
  • Usia maksimal 22 Tahun (1,2), usia maksimal 26 tahun (6), usia maksimal 27 tahun (3,4,8,9), usia maksimal 40 tahun (5), usia maksimal 35 tahun (7)
  • Belum menikah (1,2,3,4,6,8,9)
  • Lulusan SMA / Sederajat (1,2,5,6,7)
  • Lulusan D3 segala jurusan (KECUALI  Jurusan Tehnik Informasi Komputer & Sistem Informasi Komputer) dengan IPK  MINIMAL 2,75 Skala 4 (3)
  • Lulusan S1 segala jurusan (KECUALI  Jurusan Hukum, Tehnik Informasi Komputer & Sistem Informasi Komputer) dengan IPK  MINIMAL 2,75 Skala 4 (4)
  • Pendidikan minimal S1 Teknik Informatika / Komputer / Sistem Informasi / Elektro dengan IPK min 2,75 skala 4 (8,9)
  • Memiliki kemampuan memimipin, Memiliki kemampuan membuat konsep serta memiliki analisa dan perencanaan yang baik (3,4)
  • Memiliki SIM B1 dan memiliki pengalaman Driver minimal 1 tahun (5)
  • Mengetahui Wilayah Solo, Yogya, Sragen, Wonogiri, Magelang, Pacitan, Madiun, Ngawi, Ponorogo (5)
  • Berpengalaman di bidang yang sama minimal 6 bulan, menguasai instalasi listrik, AC, Genset, memiliki SIM C (6)
  • Memiliki SIM C dan berpengalaman di bidang Sales / Marketing minimal 1 tahun (7)
Persyaratan Umum
  • Tidak bertato, tidak bertindik, dan tidak buta warna
  • Tidak menggunakan NARKOBA dan tidak memiliki penyakit menahun
  • Memiliki loyalitas dan integritas yang tinggi
  • Bersedia ditempatkan diseluruh unit kerja Alfamart
Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi dapat LANGSUNG membawa LAMARAN LENGKAP dengan berpakaian putih hitam untuk mengikuti proses seleksi, Pada :

Senin, 08 Agustus 2011 atau Senin, 22 Agustus 2011
Jam : 09.00 WIB
TOKO ALFAMART JENDSUD SUKOHARJO
Jl. Jend. Sudirman, Gudang Sari (Bok Bolong)
RT. 03 / RW III Kel. Gayan, Kec. Sukoharjo
Sukoharjo

Rabu, 10 Agustus 2011 atau Rabu 24 Agustus 2011
 Jam : 09.00 WIB
TOKO ALFAMART HAYAM WURUK
Jl. Hayam Wuruk No. 74 Kel. Banjaran
Danurejan Yogyakarta
(Sebelah selatan Stasiun Lempuyangan)

Kamis, 11 Agustus 2011 atau Selasa 16 Agustus 2011
Jam : 08.30 WIB
KANTOR ALFAMART BRANCH  KLATEN
Jl. Raya Solo - Yogya KM. 21 Dsn. Kaliwingko
Kel. Banaran, Kec. Delanggu, Kab. Klaten

Bertemu : TIM RECRUITMENT

Proses seleksi TIDAK DIKENAKAN BIAYA apapun
Dan hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses

19 Responses to "Lowongan Kerja di Alfamart Bulan Agustus 2011 - Sukoharjo, Yogyakarta dan Klaten"

Cie Kunyil mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Anonim mengatakan...

apa IT wajib tidak buta warna?

portalinfoloker mengatakan...

itu persyaratan umum dan berlaku untuk semua formasi, harap maklum

Tifacell mengatakan...

bp/ibu saya sudah berkeluarga, umur 27 thn, pengalaman diretail 6 th, apakah bisa melamar jadi MD atau AKT?

tks

taufik mengatakan...

D3 komputer gag dapat tempat nich...

Dwixz mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Anonim mengatakan...

saya ipk 2,7 tapi afamart minta minimal 2,75 apa bisa ya????? saya dari boylai 081575534586 saya niatkerja tapi tinggi hanya 150cm dari bahasa inggris,kira-kira memnuhi persyaratan tidak,

portalinfoloker mengatakan...

anonim : berarti anda belum mememuhi syarat..

Anonim mengatakan...

Lampiran berkas lamaran dan test seleksinya apa saja ya?

Anonim mengatakan...

Lulusan S1 segala jurusan, apakah dari jurusan Teknik Kimia atau Teknik Industri juga bisa melamar?

Anonim mengatakan...

Untuk yg prmniaga,tinggi badan minimal utk pria berapa?soalnya di daerah lain min 165 cm

Anonim mengatakan...

mas kalau untuk saya yang lulusan S1-Keperawatan,,IPK 2,94....apakah bisa keterima??kira2 dibagian apa ya???makasih

Anonim mengatakan...

Anonim berkata...
maav pak ini saya benny saya boleh nanya ga pa....................... kan saya udah ngasih lamaran saya sama mba kasir saya ga tau namanya siapa yang alfamart di bintara dan lamaran saya sesuai dengan persyaratan alfamart itu kira-kira kapan ya pak saya dapat panggilannya makasih.......

portalinfoloker mengatakan...

Bintara mana ini mas Benny ?
kenapa tidak langsung ikut walk in interview saja ?

Anonim mengatakan...

ngeheee,.. emang kalo tattoan knapa??? F@#%

Direktur Nganggur mengatakan...

kalau tattoan yang mau belanja pada takut mas.. hihihi...
yang nyari kerja tanpa tatto masih buanyaaakk.. ngapain milih yang pakai tatto.. jelek untuk brand perusahaan. kalaupun boleh melamar paling jadi prioritas terakhir, makanya mending dilarang sekalian biar kamu tidak repot repot ngurus persyaratan. wkwkwkw

Anonim mengatakan...

Anonim berkata,,...
ini mas benny sihaloho lagi yg tgl 23 agustus pak bintara jaya yg prapatan lampu merah pak,,,,iya saya tidak tau klo walk in interview disaat saya ngelamar gtho itu dimana pak tolong pak saya pengen kerja di alfamart ya pak thanks,,,,,

Anonim mengatakan...

Anonim berkata,,...
ini pak mas benny sihaloho yg tgl 23 agustus yg di posting komentar pak di bintara jaya yg prapatan lampu merah yang di pondok kopi,,,,iya saya ga tau pak klo walk in interview disaat saya ngelamar gtho itu gimana pak tolong ya pak saya pengen banget kerja di alfamart ya pak itu gimana berkas saya ngelamar ada disitu thanks,,,,,

Anonim mengatakan...

Anonim berkata...
pak kok gg balas......